Jam Besuk Rumah Sakit di Kota Solo-Surakarta
Jam kunjungan atau jam besuk rawat inap adalah sebuah wahtu yang dIberikan bagi seseorang untuk mengunjungi pasien-pasien yang dirawat inap di sebuah rumah sakit.
Di hampir setiap rumah sakit yang ada, waktu kunjungan rawat inap atau jam besuk pada umumnya menyediakan 2 kesempatan untuk berkunjung yaitu pagi/siang dan sore/malam.
Mengapa dalam sebuah rumah sakit memberikan waktu khusus untuk para kawan-kerabat atau keluarga pasien unttuk berkunjung? yang pasti adalah untuk kebaikan bersama.
Pasien membutuhkan waktu istirahat, waktu terapi, rumah sakit membutuhkan waktu untuk membersihkan ruangan, mungkin itu salah satu yang menjadi alasan ada dibuat jam khusus untuk kunjungan.
Dalam waktu kunjungan tersebut, keluarga bisa secara leluasa memberikan support kepada pasien tersebut tanpa menggangu semua jadwal terapi dan istirahat bagi pasien.
Pada kesempatan ini saya mencoba membagikan sebuah informasi jam besuk pasien di beberapa rumah sakit yang berada di daerah Solo-Surakarta
Semoga informasi ini bermanfaat, jangan sampai anda kecewa, bilamana anda datang tetapi mengalami penolakan karena bukan pas waktu berkunjung yang tepat,
Berikut Daftar Jam kunjungan rawat inap atau jam besuk rumah sakit tersebut yang sudah saya kumpulkan untuk anda:
➮Jam Besuk / Waktu Kunjungan RS Bedah Karima Utama
Pagi : 10.00 – 12.00 & Sore : 17.00 – 20.00
➮Jam Besuk / Waktu Kunjungan RS Brayat Minulya Surakarta - Solo
Pagi : 10:00 s/d 12:00 & Sore : 17:00 s.d 19:00
➮Jam Besuk / Waktu Kunjungan RS DKT Slamet Riyadi Surakarta
Setiap hari: pagi sampai maksimal malam pukul 22.00
ICU :10.00-13.00 & 17.00-20.00
➮Jam Besuk / Waktu Kunjungan RS Hermina Solo-Surakarta
Setiap hari: Siang 11.00-12.00 & Sore: 17.00-19.00
VIP & Super VIP: Pagi hingga maksimal pukul 21.00
➮Jam Besuk / Waktu Kunjungan RS Kustati Solo
Pagi: 10.00-13.00 & Sore: 17.00-20.00
➮Jam Besuk / Waktu Kunjungan RSUD Moewardi
Pagi : 10.00 - 12.00 & sore: 17.00 - 19.00
➮Jam Besuk / Waktu Kunjungan RS Oen Surakarta
Pagi : 10.00 s/d 12.00 & Siang : 17.00 s/d 19.00
➮Jam Besuk / Waktu Kunjungan RS Oen Solo Baru
Siang: 11.00-12.00 & Sore: 16.00-18.00
➮Jam Besuk / Waktu Kunjungan RS Orthopedi Soeharso Solo
Siang: 10.00-12.00 & Sore: 16.00-18.00
➮Jam Besuk / Waktu Kunjungan RS PKU Muhammadiyah Solo
Pagi: 10.00 - 14.00 dan Sore: 17.00 - 20.00
Jika anda tidak menemukan informasi jam besuk rumah sakit yang anda cari di atas, silahkan hubungi langsung ke call center rumah sakit yang terkait di daerah Surabaya pada link di bawah ini:
Info Kontak dan Alamt RS Tipe A-B-C-D di surakarta