Skip to main content

Jadwal Praktik Dokter RS Syafira Pekanbaru | Semua Spesialis

Sekilas Profil dan Sejarah RS Syafira Pekanbaru
Rumah Sakit Syafira merupakan Rumah Sakit Swasta yang diselenggarakan oleh PT. Dianra Kartika Nasir, dengan layanannya adalah sebuah layanan kesehatan umum yang disediakan bagi masyarakat Pekanbaru dan sekitarnya.

Sejarah berdirinya rumah sakit ini dimulai dari sebuah Praktek dr. Khairul Nasir, SpOG yang tergabung dengan Apotek Bertuah, yang kemudian terus berkembang hingga menjadi rumah sakit seperti saat ini.


Perkembangannya di mulai dari:
  • Tahun 2002 berdiri sebuah sebuah Praktek dr. Khairul Nasir, SpOG yang tergabung dengan Apotek Bertuah.
  • Tahun 2006 dr. Khairul Nasir, SpOG mendirikan sebuah klinik Syafira dalam 1 ruko.
  • Tahun 2009 bersama istrinya (Lucky Kartika Sari, SE) memperjuangkan klinik tersebut untuk mengembangkan menjadi sebuah Rumah Sakit Bedah dan Kebidanan yang berdiri megah kokoh menjadi 5 lantai, yang tercatat resmi menjadi beroperasi pada 19 Desember 2009.
  • Tahun 2017 rumah sakit mengembangkan fasilitasnya dengan menambah sebuah bangunan menjadi 11 lantai dengan kapasitas yang sangat lengkap dan memadai, memiliki kapasitas 184 kamar rawat inap dari yang super megah hingga standar yang mampu memberikan kenyamanan serta kepuasan terhadap pasien.
Untuk saat ini RS yang berdiri tegal di dalam lahan seluas 909 m2 dengan bangunannya yang mencapai luas hingga 2602.12 m2 tersebut telah memiliki standar fasilitas dan layanan sebagai Rumah sakit Umum / RSU Tipe C, yang didalamnya dilengkapi dengan layanan unggulan dan Ruang perawatan khusus seperti Edoskopi, Hemodialisa, CT Scan, Threadmill & Echo, serta Medical Check Up. Juga Ruang Khusus seperti Ruang Bayi, ICU/ICCU/PICU/NICU, dan Ruang Isolasi.

Selain itu rumah sakit yang memiliki visi "Terwujudnya Rumah Sakit Unggulan Yang Memberikan Pelayanan Bermutu dan Dapat memberikan manfaat kepada Masyarakat" tersebut telah memperolah pengakuan dari Komisi Akreditasi Rumah Sakit (KARS),sebagai sebuah rumah sakit yang terakreditasi nasional dengan capaian sampai pada kelulusan Tingkat Paripurna (⭐⭐⭐⭐⭐) yang pembaharuannya akan terus di lakukan secara berkala setiap tiga tahun sekali.

Bila anda hendak berkunjung ke rumah sakit Syafira Pekanbaru, anda dapat datang langsung atau menghubungi kontak rumah sakit di bawah ini:

Info Kontak:
Rumah Sakit Syafira Pekanbaru
Alamat: Jalan Jenderal Sudirman No.134, Pekanbaru, Riau – 28282
Telp : (0761) 37927, 37947
HP : 0822 1000 3636
WA Pendaftaran: 0813 6300 9995
Email : info@rs-syafira.com
Official Website : rs-syafira.com

Itulah sekilas mengenai profil rumah sakit Syafira Pekan baru.
Dengan perkembangan yang dilalui, hal itu tentunya didukung dari berbagai pihak yang terlibat didalamnya, diantaranya adalah peran dari para dokter yang memberikan layanan kesehatan di sana.

Berikut ini akan disajikan ulang daftar dokter yang memberikan layanan dipoliklinik rawat jalan RS Syafira.

Adapun data dan pembaharuan jadwal ini didasarkan dari sumber resminya yaitu langsung diambil dari Official website RS Syafira Pekanbaru.

Jadwal Praktik Dokter RS Syafira Pekanbaru


KLINIK / DOKTER HARI DAN JAM PRAKTIK
Spesialis Kebidanan dan Kandungan / Obstetrician & Gynecologist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr.Tengku Larry Arthit, M.Ked(OG), Sp.OG 14.30-16.00 14.30-16.00 14.30-16.00 14.30-16.00 14.30-16.00
dr. Sari Rahmawati, Sp.OG 09.00-10.30
dr. Memmi Oktania, Sp.OG 13.00-15.00 13.00-15.00 13.00-15.00 13.00-15.00 13.00-15.00 13.00-15.00
dr. Khairul Nasir, Sp.OG 14.30-17.00 14.30-17.00 10.00-Selesai 14.30-Selesai 17.00-Selesai 17.00-Selesai
dr. Ichsan Arif, Sp.OG 14.00-Selesai 14.00-Selesai 14.00-Selesai
dr. Ibnu Hasan Mustofa, SpOG
dr. Erick Caesarrani Asmara, Sp.OG
Dr. dr. Donel, Sp.OG-KFM 16.00-17.00 16.00-17.00 16.00-17.00 16.00-17.00 16.00-17.00
dr. Dafnil Akhir Putra, Sp.OG 14.30-14.45
dr. Befimiroza Adam, Sp.OG 10.00-14.30 10.00-14.30 10.00-14.30 10.00-14.30 10.00-14.30 10.00-14.30
.
Spesialis Anak / Pediatrician
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Wella Yurisa, Sp.A
dr. Nazardi Oyong, Sp.A 16.00-18.00 16.00-Selesai
dr. Irawati, Sp.A 10.00-14.00 10.00-14.00 10.00-14.00 10.00-14.00 10.00-14.00 10.00-14.00
dr. Evi Kamelia, Sp.A 14.00-18.00 14.00-18.00 14.00-18.00 14.00-Selesai 14.00-Selesai
dr. Elza, Sp.A 13.30-15.00 13.30-15.00 13.30-15.00 13.30-15.00
dr. Effa Triani, Sp.A 18.30-19.30 18.30-19.30 18.30-19.30 18.30-19.30 18.30-19.30 18.30-19.30
Dr. dr. Deddy Satriya, Sp.A-K 14.00-Selesai 14.30-15.30 14.30-15.30 14.30-15.30 14.30-15.30 14.00-Selesai
dr. Andini, Sp.A 14.15-16.30 14.15-16.30 14.00-Selesai
.
Klinik Psikologi / Psychologist
Nama Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Yulia Wardani, M.Psi, Psikolog
dr. Silvi Dwi Puspita, M.Psi 09.00-Selesai 09.00-Selesai 09.00-Selesai
Salby Dita Adela, S.Psi, M.Psi 10:00-Selesai 10:00-Selesai 10:00-Selesai 10:00-Selesai 10:00-Selesai 08:00-Selesai
dr. Sarah Aurelia Saragih, S.Psi, M.Psi, Psikolog 07.30-15.00 07.30-15.00 07.30-15.00
.
Spesialis Kesehatan Jiwa / Psychiatrist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Dewi Afrisanty, Sp.KJ 16.30-19.30 16.30-19.30 16.30-19.30 16.30-19.30 16.30-19.30 11.00-13.00
.
Spesialis Penyakit Dalam / Internist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. M. Vally Ramayanda, M.Ked(PD), SpPD 07.30-08.30 07.30-08.30 07.30-08.30 07.30-08.30
dr. M.Firdaus J. Karimi, Sp.PD 15.00-17.00 15.00-17.00 15.00-17.00 15.30-Selesai 15.00-17.00
dr. Husna Fauziah, Sp.PD 16.00-16.30 14.30-Selesai 16.30-Selesai 14.30-Selesai 14.30-16.30 14.30-16.30
dr. Faisal, Sp.PD, FINASIM 10.00-14.00 10.00-Selesai 10.00-14.00 10.00-14.00 10.00-14.00 11.00-Selesai
dr. Asrizal, Sp.PD 16.30-18.00 16.30-18.00 16.30-18.00 16.00-Selesai 17.15-18.30 16.00-Selesai
dr. Akbar Shiddiq, Sp.PD 18.30-20.00 18.30-20.00
Penyakit DalamSubsp. Gastro Entro Hepatologi
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Dasril, Sp.PD-KGEH 14.30-16.00 11.00-13.00 13.00-Selesai 11.00-13.00
.
Spesialis Jantung dan Pembuluh Darah / Cardiologist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Rinelia Minaswary, Sp.JP 17.00-19.30 17.00-19.30 17.00-19.30 17.00-19.30 17.00-19.30
dr. Abdiyat Sakrie, Sp.JP 13.00-17.00 08.00-14.00 13.00-17.00 08.00-12.00 08.00-12.00 08:00-Selesai
.
Spesialis Saraf / Neurologist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
Dr. dr. Riki Sukiandra, Sp.S 14.15-15.45 14.15-15.45 14.15-15.45 14.15-15.45 14.15-15.45 11.00-13.00
dr. Elvina, Sp.S 17.15-18.30 17.15-18.30 17.15-18.30 17.15-18.30 17.15-18.30 16.00-18.00
dr. Andi Fadilah Yusran Putri, Sp.N
.
Spesialis Paru / Pulmonologist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Rohani, Sp.P 13:00-14.15 13.00-14.15 13.00-14.15 11.00-Selesai
dr. Octariany, Sp.P 09.00-12.00 09.00-12.00 09.00-12.00
.
Dokter Gigi / Dentist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
drg. Ruri Ganjar Wahyuni
drg. Rizki 10:00-Selesai 10:00-Selesai 10.00-13.00 10.00-13.00 10.00-13.00
drg. Risfa Anesa 16:00-Selesai 16:00-Selesai 16:00-Selesai 16:00-Selesai 17:00-Selesai 14.00-Selesai
drg. Riana Tri Handayani 10:00-Selesai 10:00-Selesai 10:00-Selesai 10:00-Selesai
drg. Grifino Dahlihardy 17:00-Selesai 17:00-Selesai 17:00-Selesai 17:00-Selesai 10.00-Selesai
drg. Fenti Rahmawati 13:00-Selesai 09.00-Selesai 09.00-Selesai 09.00-Selesai
Spesialis Gigi Anak / Pedodontist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
drg. Fitria Sari, Sp.KGA 14.15-18.15 14.15-18.15 14.15-18.15
Spesialis Konservasi Gigi / Endodontist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
drg. Yulianasari, S.Sp.KG 14.45-19.45 14:00-Selesai 13.00-17.00 13.30-18.30
drg. Fahmi Mulya, Sp.KG 10.00-15.00 10.00-15.00 10.00-15.00 11.30-15.00 09.00-12.00
Spesialis Gigi Palsu / Prosthodontist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
drg. Silvani Sona, Sp.Pros 09.00-13.00 09.00-13.00 09.00-13.00
Spesialis Jaringan Penyangga Gigi / Periodontist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
drg. Beryl Suksmaputra, Sp.Perio 14.00-17.00 14.00-17.00 14.00-17.00 14.00-17.00 15.00-Selesai 14.00-17.00
Spesialis Penyakit Mulut / Oral Medicine
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
drg. Alamsyah Piliang, Sp.PM 14:30-18.00 14:30-18.00 14:30-18.00 14:30-18.00 14:30-18.00 14.00-18.00
Spesialis Bedah Mulut / oral & Maxilla Facial Surgeon
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Trio Refliandi, SpBM 09.00-Selesai 08.30-11.30 08.30-11.30 08.30-11.30 08.30-11.30
drg. Diki Hedrian, Sp.BM 14.15-17.15 14.15-17.15 14.15-17.15
drg. Agung Tri Prakoso, Sp.BM 14.00-18.00 14.00-17.15 14.00-17.15 14.00-17.15 14.00-17.15
.
Spesialis Mata / Ophthalmologist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Yasril, Sp.M 16.00-18.00 16.00-18.00 16.00-18.00 16.00-18.00 16.00-18.00 16.00-18.00
dr. Khairiah Nevrianty, Sp.M 10.00-13.00 10:00-Selesai 10.00-13.00 10.00-13.00 10.00-13.00 10.00-13.00
.
Spesialis THT / ENT- Otorhinolaryngologist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Harianto, Sp.THT-BKL (K) 14:15-17.00 14:15-17.00 15.00-17.00 15.00-17.00 15.00-17.00 13:00-Selesai
dr. Elniza Morina, Sp.THT-KL 09.00-13.00 10.00-13.00 09.00-13.00 09.00-13.00 09.00-12.00 09.00-13.00
.
Spesialis Kulit dan Kelamin / Dermato Venerologist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Yuni Eka A, M.Med.Ed, M.Sc, SpKk 14.30-17.00 14.30-17.00 14.30-17.00 14.30-17.00 14.30-17.00 14.30-17.00
dr. Vika Fintaru, Sp.DV 09.00-12.00 09.00-12.00 09.00-12.00
dr. Lodika, Sp.Kk 09:00-Selesai 09:00-Selesai
dr. Dina Febriani, SpDV 17.00-19.00 17.00-19.00 17.00-19.00 09.00-13.00
.
Spesialis Bedah Umum/ General Surgeon
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Zul Asdi, Sp.B, M.Kes, M.H.Kes 11.15-13.00 11.15-13.00 11.00-14.30 11.15-13.00
dr. Taufik Hidayat, Sp.B 12.00-15.00 12.00-15.00 12.00-15.00 12.00-15.00 12.00-15.00
dr. Muhammad Firdaus, Sp.B 15.30-18.00 15.30-18.00 15.30-18.00 15.30-18.00
dr. Isra Analdo, Sp.B 11.30-14.30 11.30-14.30 11.30-14.30 11.30-14.30 11.30-14.30 11.30-14.30
Spesialis Bedah Anak / Pediatric Surgeon
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Ismar, Sp.BA 08.30-11.30 08.30-11.30 08.30-11.30 08.30-11.30 08.30-11.30 08.30-11.30
Spesialis Bedah Plastic & Reconstruction Surgeon
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Mulyadi, Sp.BP 16.15-18.15 16.00-18.30 11.30-Selesai
Spesialis Bedah Saluran Cerna / Digestive Surgeon
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Suindra, SpBD 16.15-19.00 16.15-19.00 16.15-19.00 16.15-19.00 16.15-19.00
Spesialis Bedah Saraf / Neuro Surgeon
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Tondi, Sp.BS 14.30-16.30 14.30-16.30 14.30-16.30
Spesialis Bedah Thorax
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Beilliant, SpBTKV 14.00-Selesai 14.00-Selesai 14.00-Selesai 14.00-Selesai 14.00-Selesai 11.00-12.30
Spesialis Bedah Tulang / Orthopedic Surgeon
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Teddy Angriawan, SpOT 13.00-15.00 13.00-15.00 13.00-15.00
dr. Harri, Sp.OT 10.00-15.00 10.00-15.00 10.00-15.00 10.00-15.00 10.00-15.00
Dr. Adri Yandra Hidayat, M.Ked(Surg),Sp.OT 14.30-16.00 14.30-16.00 14.30-16.00
Spesialis Bedah Tumor / Oncology Surgeon
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Muhammad, Sp.B, Subsp.Onk(K) 14.30-18.00 14.30-18.00
Spesialis Saluran Kemih / Urologist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Indra, Sp.U 15.10-18.00 15.10-18.00 15.10-18.00 15.10-18.00
Dr. dr. Afdal, Sp.U 14.15-15.30 14.15-15.30 14.15-15.30 14.15-15.30 14.15-15.30 12.30-14.00
.
Spesialis Kedokteran Fisik dan rehabilitasi Medik
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Karina Yudithia Ayuningrum, SpKFR 10.00-13.00 10.00-Selesai
dr. Akhmad Yahin, SpKFR 13.30-Selesai 13.30-Selesai 15.30-Selesai 13.00-Selesai
15.30-Selesai
.
Spesialis Okupasi
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Annes Waren, MKK.Sp.OK 11.30-Selesai 11.30-Selesai 11.30-Selesai 11.30-Selesai 10.30-Selesai

Update Jadwal: Februari 2025

Jadwal bisa berubah sewaktu-waktu. Info lebih lanjut, silahkan hubungi Call Center atau Bagian Rawat Jalan RS Syafira Pekanbaru.
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar
close