Jadwal Praktik Dokter RS RKZ Surabaya Bag. 2 | Semua Spesialis
Sekilas Profil dan Sejarah Singkat RS RKZ Surabaya
Rumah Sakit Katolik St. Vincentius a Paulo Surabaya yang sering dikenal dengan nama Rumah sakit RKZ Surabaya ini merupakan salah satu bentuk keterlibatan Gereja Katolik dalam rangka melaksanakan salah satu karya keselamatan Allah yang berbelas kasih kepada semua orang dengan memberikan pelayanan di daerah surabaya dengan menjunjung tinggi nilai Bineka Tunggal Ika yang melayani dengan tidak membedakan suku, agama, ras, ataupun golongan tertentu
Sejarah berdirinya Rumah sakit RKZ ini bermula dari cita-cita dan kebutuhan untuk mendirikan Pelayanan kesehatan katolik di Surabaya pada tahun 1918 oleh sang penggerak Apostolic Perfek Surabaya, Mgr. Fleerackers SJ.
Maka satu tahun berikutnya yaitu pada tanggal 1 Oktober 1919 ditandatanganilah persetujuan jual beli 2 persil tanah di daerah Reiniers Boulevard (sekarang dikenal dengan nama jalan Diponegoro) oleh Roomsch Kerk en Armbestuur (Badan Pengurus Gereja) Surabaya dan pemilik tanah R.P. Van Alpen. Itulah cikal bakal Rumah Sakit Katolik St. Vincentius a Paulo (RSK).
Untuk mendukung proses realisasi pendirian rumah sakit tersebut maka pada tanggal 9 September 1920 dibentuk suatu perkumpulan bernama St. Vincentius a Paulo, yang secara resmi tertulis : Roomsch Katholiek Ziekenhuis te Surabaya Vereeneging (RKZV).
Seiriang berjalannya waktu, sekitar tahun 1924, pemerintah menutup semua klinik dokter yang ada di Surabaya. Maka, panitia pendirian Rumah Sakit Katolik di Surabaya (RKZV), memanfaatkan situasi dengan menyewa sebuah bangunan untuk mewujudkan berdirinya suatu rumah sakit.
Bangunan bekas klinik dr. De Kock di Jalan Oendaan Koelon No.31 Surabaya tersebut dijadikan rumah sakit dengan kapasitas 35 tempat tidur. Di tahun berikutnya yaitu pada tahun 1925 terjadi penandatangan perjanjian wewa klinik (01 Januari 1925), dan juga datangnya para biarawati SSpS = Serveam Spiritus Sancti (Suster Misi Abdi Roh Kudus) dari Steyl Belanda membantu karya kesehatan tersebut, yaitu pada tanggal 3 Mei 1925 yang kemudian ditetapkan sebagai berdirinya Rumah Sakit Katolik St. Vincentius a Paulo.
Pada tanggal 18 Juli 1933, berdirilah Yayasan Arnoldus yang di kepalai oleh Sr. Jezualda SSpS sebagai naungan Rumah sakit tersebut. Dan pada tanggal 20 November 1933 Pkl. 16:00 di atas tanah Reiniers Boulevard 136 (sekarang Jl. Diponegoro 51) dilaksanakan peletakan batu pertama pembangunan sebuah Rumah Sakit Katolik oleh Pastor Van Hall.
Pada 28 Oktober 1934 pembangunan tahap pertama dengan kapasitas 50 tempat tidur. Rumah Sakit Katolik diberkati dan diresmikan oleh Mgr. Th. De Backere dan diberi nama : St. Vincentius a Paulo Roomsch Katholiek Ziekenhuis (RKZ). St. Vincentius a Paulo adalah pelindung karya perawatan orang sakit dan miskin
Pembangunan dan pelayanan terus berjalan, tetapi sempat terhenti yang dikarenakan tentara Jepang mengambil alih rumah sakit dan para suster ditawan oleh tentara Jepang. Setelah Jepang kalah perang, Rumah sakit di ambil oleh pemerintah Indonesia, dan akhirnya pada tahun 1948 RS di kembalikan kembali kepada Suter SSPS untuk memgelolanya sampai sekarang.
Rumah sakit ditata kembali dan terus dilakukan pembangunan dan peningkatan pelayanan serta fasilitas yang ada. Saat ini Rumah sakit RKZ Surabaya sudah terklasifikasi sebagai Rumah Sakit Umum / RSU Tipe B dan telah terakreditasi Tingkat Paripurna (⭐⭐⭐⭐⭐).
Info Kontak:
Rumah Sakit Katolik RKZ-Surabaya
Alamat: Jl. Diponegoro no 51, Surabaya Jawa Timur
Telp : 031-5677562 (Hunting)
Reservasi Rawat Jalan: Ext: 6166
Pendaftaran WA: 0819-1600-7300
WA Telemedicine: 0819-1600-5700
Klinik Gigi & Mulut: 0819-1600-5050
Info Layanan (WA) : 081 97 98 99 00
Email : info@rkzsby.com
Official Website: https://rkzsurabaya.com/
Jam Pendaftaran:
Poliklinik pagi:
Senin s/d Jumat: 06.30-11.00
Sabtu: 06.30-10.00
Poli Klink Siang (Midday Clinic)
Senin s/d Sabtu: 06.30-15.00
Klinik Sore:
Senin s/d Sabtu: 16.00 - Selesai
Baca Juga:
➱Mengenal 8 Spesialis Dalam Kedokteran Gigi
➱Mengenal macam-macam gelar spesialisasi kedokteran Penyakit Dalam
➱Daftar Tipe RS (ABCD) dan Info Kontak RS di Surabaya
Itulah sekilas mengenai sejarah singkat dan profil dari RS KZ Surabaya. Dengan perkembangan yang terjadi, tentunya itu didukung oleh berbagai pihak yang teribat di dalamnya, salah satunya adalah peran para dokter yang mendukung dalam memberikan pekayanan kesehatan kepada pasien-pasien yang berobat di rumah sakit RKZ Surabaya tersebut
Berikut ini akan disajikan daftar dokter-dokter yang berkarya memberikan layanan praktek di klinik rawat jalan RS RKZ Surabaya bagi para pasiennya. Adapun data dan pembaharuan ini dilakukan secara berkala dan diupdate langsung dari sumber resmi yaitu melalui official website RS RKZ (Rumah Sakit Katolik St. Vincentius a Paulo).
Penyajian jadwal berikut akan dibagi kedalam 2 bagian mengingat terdapat banyaknya pilihan dokter di rumah sakit tersebut.
Pada bagian kedua ini akan di sajikan lanjutkan kembali jadwal praktek dokter yang lain, meliputi
Jadwal Praktek Dokter Gigi dengan berbagai spesialistiknya,
Jadwal Praktek Dokter Bedah dengan banyak subspesialisnya juga,
Jadwal Praktek Dokter Mata, THT, Kulit Kelamin,
Jadwal Praktek Dokter Akupuntur serta
Jadwal Praktek Dokter Rehabilitasi Medik+Fisioterapi.
Dan pada bagian pertama juga telah disajikan terlebih dahulu jadwal dokter yang sebelumnya seperti Dokter Kandungan, Andrologi, Dokter Anak, Dokter Gizi, Dokter Kesehatan Jiwa / Psikiater/Psikiatri, Penyakit Dalam, juga jadwal dokter jantung, paru dan saraf.
Sebelumnya:
➮ Jadwal Praktek RS RKZ bagian 1
Update Jadwal: Mei 2024.
Jadwal praktik tersebut bisa berubah sewaktu-waktu. Info lebih lanjut, silahkan hubungi Call Center atau Bagian Informasi Rawat Jalan Rumah Sakit RKZ Surabaya.
Rumah Sakit Katolik St. Vincentius a Paulo Surabaya yang sering dikenal dengan nama Rumah sakit RKZ Surabaya ini merupakan salah satu bentuk keterlibatan Gereja Katolik dalam rangka melaksanakan salah satu karya keselamatan Allah yang berbelas kasih kepada semua orang dengan memberikan pelayanan di daerah surabaya dengan menjunjung tinggi nilai Bineka Tunggal Ika yang melayani dengan tidak membedakan suku, agama, ras, ataupun golongan tertentu
Sejarah berdirinya Rumah sakit RKZ ini bermula dari cita-cita dan kebutuhan untuk mendirikan Pelayanan kesehatan katolik di Surabaya pada tahun 1918 oleh sang penggerak Apostolic Perfek Surabaya, Mgr. Fleerackers SJ.
Maka satu tahun berikutnya yaitu pada tanggal 1 Oktober 1919 ditandatanganilah persetujuan jual beli 2 persil tanah di daerah Reiniers Boulevard (sekarang dikenal dengan nama jalan Diponegoro) oleh Roomsch Kerk en Armbestuur (Badan Pengurus Gereja) Surabaya dan pemilik tanah R.P. Van Alpen. Itulah cikal bakal Rumah Sakit Katolik St. Vincentius a Paulo (RSK).
Untuk mendukung proses realisasi pendirian rumah sakit tersebut maka pada tanggal 9 September 1920 dibentuk suatu perkumpulan bernama St. Vincentius a Paulo, yang secara resmi tertulis : Roomsch Katholiek Ziekenhuis te Surabaya Vereeneging (RKZV).
Seiriang berjalannya waktu, sekitar tahun 1924, pemerintah menutup semua klinik dokter yang ada di Surabaya. Maka, panitia pendirian Rumah Sakit Katolik di Surabaya (RKZV), memanfaatkan situasi dengan menyewa sebuah bangunan untuk mewujudkan berdirinya suatu rumah sakit.
Bangunan bekas klinik dr. De Kock di Jalan Oendaan Koelon No.31 Surabaya tersebut dijadikan rumah sakit dengan kapasitas 35 tempat tidur. Di tahun berikutnya yaitu pada tahun 1925 terjadi penandatangan perjanjian wewa klinik (01 Januari 1925), dan juga datangnya para biarawati SSpS = Serveam Spiritus Sancti (Suster Misi Abdi Roh Kudus) dari Steyl Belanda membantu karya kesehatan tersebut, yaitu pada tanggal 3 Mei 1925 yang kemudian ditetapkan sebagai berdirinya Rumah Sakit Katolik St. Vincentius a Paulo.
Pada tanggal 18 Juli 1933, berdirilah Yayasan Arnoldus yang di kepalai oleh Sr. Jezualda SSpS sebagai naungan Rumah sakit tersebut. Dan pada tanggal 20 November 1933 Pkl. 16:00 di atas tanah Reiniers Boulevard 136 (sekarang Jl. Diponegoro 51) dilaksanakan peletakan batu pertama pembangunan sebuah Rumah Sakit Katolik oleh Pastor Van Hall.
Pada 28 Oktober 1934 pembangunan tahap pertama dengan kapasitas 50 tempat tidur. Rumah Sakit Katolik diberkati dan diresmikan oleh Mgr. Th. De Backere dan diberi nama : St. Vincentius a Paulo Roomsch Katholiek Ziekenhuis (RKZ). St. Vincentius a Paulo adalah pelindung karya perawatan orang sakit dan miskin
Pembangunan dan pelayanan terus berjalan, tetapi sempat terhenti yang dikarenakan tentara Jepang mengambil alih rumah sakit dan para suster ditawan oleh tentara Jepang. Setelah Jepang kalah perang, Rumah sakit di ambil oleh pemerintah Indonesia, dan akhirnya pada tahun 1948 RS di kembalikan kembali kepada Suter SSPS untuk memgelolanya sampai sekarang.
Rumah sakit ditata kembali dan terus dilakukan pembangunan dan peningkatan pelayanan serta fasilitas yang ada. Saat ini Rumah sakit RKZ Surabaya sudah terklasifikasi sebagai Rumah Sakit Umum / RSU Tipe B dan telah terakreditasi Tingkat Paripurna (⭐⭐⭐⭐⭐).
Info Kontak:
Rumah Sakit Katolik RKZ-Surabaya
Alamat: Jl. Diponegoro no 51, Surabaya Jawa Timur
Telp : 031-5677562 (Hunting)
Reservasi Rawat Jalan: Ext: 6166
Pendaftaran WA: 0819-1600-7300
WA Telemedicine: 0819-1600-5700
Klinik Gigi & Mulut: 0819-1600-5050
Info Layanan (WA) : 081 97 98 99 00
Email : info@rkzsby.com
Official Website: https://rkzsurabaya.com/
Jam Pendaftaran:
Poliklinik pagi:
Senin s/d Jumat: 06.30-11.00
Sabtu: 06.30-10.00
Poli Klink Siang (Midday Clinic)
Senin s/d Sabtu: 06.30-15.00
Klinik Sore:
Senin s/d Sabtu: 16.00 - Selesai
Baca Juga:
➱Mengenal 8 Spesialis Dalam Kedokteran Gigi
➱Mengenal macam-macam gelar spesialisasi kedokteran Penyakit Dalam
➱Daftar Tipe RS (ABCD) dan Info Kontak RS di Surabaya
Itulah sekilas mengenai sejarah singkat dan profil dari RS KZ Surabaya. Dengan perkembangan yang terjadi, tentunya itu didukung oleh berbagai pihak yang teribat di dalamnya, salah satunya adalah peran para dokter yang mendukung dalam memberikan pekayanan kesehatan kepada pasien-pasien yang berobat di rumah sakit RKZ Surabaya tersebut
Berikut ini akan disajikan daftar dokter-dokter yang berkarya memberikan layanan praktek di klinik rawat jalan RS RKZ Surabaya bagi para pasiennya. Adapun data dan pembaharuan ini dilakukan secara berkala dan diupdate langsung dari sumber resmi yaitu melalui official website RS RKZ (Rumah Sakit Katolik St. Vincentius a Paulo).
Penyajian jadwal berikut akan dibagi kedalam 2 bagian mengingat terdapat banyaknya pilihan dokter di rumah sakit tersebut.
Pada bagian kedua ini akan di sajikan lanjutkan kembali jadwal praktek dokter yang lain, meliputi
Jadwal Praktek Dokter Gigi dengan berbagai spesialistiknya,
Jadwal Praktek Dokter Bedah dengan banyak subspesialisnya juga,
Jadwal Praktek Dokter Mata, THT, Kulit Kelamin,
Jadwal Praktek Dokter Akupuntur serta
Jadwal Praktek Dokter Rehabilitasi Medik+Fisioterapi.
Dan pada bagian pertama juga telah disajikan terlebih dahulu jadwal dokter yang sebelumnya seperti Dokter Kandungan, Andrologi, Dokter Anak, Dokter Gizi, Dokter Kesehatan Jiwa / Psikiater/Psikiatri, Penyakit Dalam, juga jadwal dokter jantung, paru dan saraf.
Jadwal Praktik Dokter RS RKZ Surabaya (Bagian 2)
KLINIK / DOKTER | HARI DAN JAM PRAKTIK | |||||
---|---|---|---|---|---|---|
Dokter Gigi / Dentist | ||||||
Nama Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu |
drg. Agnes Danieliska Wirawan | 07:00-14:30 | 07:00-14:30 | 07:00-14:30 | 07:00-11:30 | ||
drg. Mario Denanda Widiono | 16:00-20:00 | 16:00-20:00 | ||||
drg. Nadya Nathania | 07:00-14:30 | 07:00-14:30 | 07:00-14:30 | 07:00-14:30 | ||
drg. Andreas Adi Tegar | 07:00-14:30 | 16:30-20:00 | 16:30-20:00 | 07:00-14:30 | 07:00-11:30 | |
16:30-20:00 | ||||||
drg. Franciscus Xaverius Esthi Prasetija | 07:30-13:30 | 07:30-13:30 | 07:30-13:30 | 07:30-13:30 | 07:30-13:30 | 07:30-11:30 |
drg. Lilik Suryaningsih | 08:00-12:00 | 08:00-12:00 | 08:00-10:00 | |||
Dokter Spesialis Gigi Anak / Pedodontist | ||||||
Nama Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu |
drg. Angela Faustina Kartono, Sp.KGA | 17:00-20:00 | 09:00-12:00 | 17:00-20:00 | 09:00-12:00 | ||
drg. Yuni Endrawati, Sp.KGA | 10:00-12:00 | 10:00-12:00 | 09:30-11:00 | |||
Dokter Spesialis Konservasi Gigi / Endodontist | ||||||
Nama Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu |
drg. Amelia Tandjung, Sp.KG | 08:00-12:00 | 08:00-12:00 | 08:00-12:00 | 08:00-12:00 | 08:00-12:00 | |
17:00-20:00 | 17:00-20:00 | 17:00-20:00 | ||||
drg. Clara Amy, Sp.KG | 17:00-20:00 | 17:00-20:00 | 17:00-20:00 | |||
drg. Diana Suntarjo, Sp.KG | ||||||
drg. Fransiska Novianti, Sp.KG | 13:00-15:00 | 13:00-15:00 | 13:00-15:00 | 07:30-11:00 | ||
drg. Luciana Jayasaputra, Sp. KG | 17:00-20:00 | |||||
Dokter Spesialis Kawat Gigi / Orthodontist | ||||||
Nama Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu |
drg. Josephine Retno Trenggonowati, Sp.Ort | 10:00-13:00 | 07:00-10:00 | ||||
drg. Marina, Sp.Ort. | 17:00-20:00 | |||||
Dokter Spesialis Gigi Palsu / Prosthodontist | ||||||
Nama Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu |
drg. Cindy Karina Hartono, Sp. Pros | 17:00-20:00 | |||||
drg. Irene Melina Prasetyanto, Sp.Pros | 10:00-12:00 | 10:00-12:00 | 10:00-12:00 | |||
drg. Yohanes Ariowo Sigit, Sp.Pros | 17:00-20:00 | 10:00-12:00 | 17:00-20:00 | |||
drg. Gabriela Halim, Sp. Perio | 17:00-20:00 | |||||
Dokter Spesialis Jaringan Penyangga Gigi / Periodontist | ||||||
Nama Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu |
drg. Irene Adelia Hartanto, Sp. Perio | 17:00-20:00 | 09:00-12:00 | 09:00-12:00 | |||
drg. Jimmy Husdi, Sp. Perio | 08:00-10:00 | 08:00-10:00 | ||||
drg. Steffi Purnomo, Sp.Perio | 13:00-15:00 | 13:00-15:00 | ||||
Dokter Spesialis Bedah Mulut / Oral & Maxilla Facial Surgeon | ||||||
Nama Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu |
drg. Aloysius Donny Kuncoro Sigit, Sp.BM | 10:00-12:00 | 10:00-12:00 | 17:00-20:00 | 07:30-10:00 | 07:30-10:00 | |
17:00-20:00 | ||||||
drg. Monika Elidasari, Sp.BM | 13:00-15:00 | 10:00-14:00 | 10:00-14:00 | 11:00-15:00 | ||
drg. Ni Putu Mira Sumarta, Sp.BM | 17:00-20:00 | 17:00-20:00 | 17:00-20:00 | |||
. | ||||||
Dokter Spesialis Mata / Ophthalmologist | ||||||
Nama Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu |
dr. David Christian Chandra, Sp.M | 08:00-14:00 | 08:00-12:00 | 08:00-14:00 | 08:00-14:00 | 08:00-12:00 | |
16:00-18:00 | ||||||
dr. Djiwatmo, Sp. M | 08:00-14:00 | |||||
dr. Niken Indah Noerdiyani, Sp.M | 17:00-19:00 | |||||
dr. Prilia Tri Suryani, Sp. M | 09:00-11:00 | 09:00-11:00 | 09:00-11:00 | |||
dr. Yulia Primitasari, Sp. M | 15:00-16:30 | 15:00-16:30 | 14:30-16:00 | 09:00-11:00 | ||
. | ||||||
Dokter Spesialis THT / ENT-Otorhinolaryngologist | ||||||
Nama Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu |
dr. Jemmy Kurniawan, Sp.THT-KL | 12:00-14:00 | 17:00-19:30 | 12:00-14:00 | 17:00-19:30 | ||
dr. Nugroho Suharsono, Sp. THT-KL (K) | 09:00-11:00 | 09:00-11:00 | 09:00-11:00 | 09:00-11:00 | 09:00-11:00 | 09:00-11:00 |
19:00-21:00 | 19:00-21:00 | 19:00-21:00 | ||||
dr. Olivia Tantana, M. Biomed, Sp. THT-KL | 07:30-11:00 | 07:30-11:00 | 07:30-11:00 | 07:30-11:00 | 07:30-11:00 | 07:30-10:00 |
17:00-19:00 | 17:00-19:00 | 17:00-19:00 | 17:00-19:00 | |||
dr. Sulantari, Sp. THT-KL | 15:30-17:00 | 15:30-17:00 | 08:00-10:00 | |||
. | ||||||
Dokter Spesialis Kulit dan Kelamin / Dermato-Venerologist | ||||||
Nama Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu |
dr. Bertha Susanna Syah, Sp.KK | 16:00-18:00 | 16:00-18:00 | 16:00-18:00 | |||
dr. Catherina Jessica Sutantoyo, Sp.DV | 08:00-11:30 | 17:00-19:00 | 17:00-19:00 | 08:00-11:30 | 08:00-11:30 | |
17:00-19:00 | ||||||
dr. Pramita Ariyanti, Sp.KK | 08:00-10:00 | 08:00-10:00 | 08:00-10:00 | 08:00-10:00 | ||
dr. Renata Mayangsari Pradina Paramita, SpKK | ||||||
dr. Sebastian Hendryowo, M.H, Sp.DVE | 17:00-19:00 | 08:30-10:30 | 11:00-13:00 | 17:00-19:00 | 11:00-13:00 | |
17:00-19:00 | 17:00-19:00 | 17:00-19:00 | ||||
dr. Stella Sunur, Sp.DV | 08:00-11:30 | 10:00-11:30 | 10:00-11:30 | 10:00-11:30 | 08:00-09:30 | |
dr. Venny Tandyono, Sp.DV | 08:00-10:00 | 08:00-10:00 | 17:30-19:30 | 08:00-10:00 | ||
. | ||||||
Dokter Spesialis Bedah Umum / General Surgeon | ||||||
Nama Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu |
dr. Ajeng Tribawati, SpB | 08:00-11:00 | 08:00-11:00 | 08:00-11:00 | 08:00-11:00 | 10:00-12:00 | 08:00-11:00 |
18:00-19:30 | 18:00-19:30 | |||||
dr. Daniel Ponco Harto Saputro, Sp.B, FINA.CS | 07:30-11:30 | 07:30-11:30 | 07:30-11:30 | 07:30-11:30 | 07:30-11:30 | 07:30-11:30 |
17:30-19:00 | 17:30-19:00 | 17:30-19:00 | 17:30-19:00 | 17:30-19:00 | ||
dr. Jemmy Andijaya Sutantio, M.Ked.Klin., Sp.B | 15:30-17:30 | 15:30-17:30 | 15:30-17:30 | 15:30-17:30 | 15:30-17:30 | |
dr. Suyanto, Sp.B | 08:00-11:00 | 08:00-11:00 | 08:00-11:00 | 08:00-11:00 | 08:00-11:00 | 08:00-11:00 |
18:00-20:30 | 18:00-20:30 | 18:00-20:30 | 18:00-20:30 | 18:00-20:30 | ||
Dokter Spesialis Bedah Anak / Pedaitric Surgeon | ||||||
Nama Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu |
dr. Poerwadi, Sp.BA | 09:00-12:00 | 09:00-12:00 | 09:00-12:00 | 09:00-12:00 | 09:00-12:00 | 09:00-11:00 |
dr. Sapta Prihartono, Sp.B, Sp.BA | 08:00-10:00 | 08:00-10:00 | 08:00-10:00 | 08:00-10:00 | 08:00-10:00 | 08:00-10:00 |
Dokter Spesialis Bedah Saluran Cerna / Digestive Surgeon | ||||||
Nama Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu |
Prof. dr. Paulus Soetamtoowo, Sp.B-KBD | ||||||
dr. Iwan Kristian, Sp.B-KBD | 10:00-11:00 | 18:00-20:00 | 18:00-20:00 | |||
dr. Lesni Untono, Sp.B-KBD | 13:00-15:00 | 08:00-11:00 | 13:00-15:00 | 08:00-11:00 | 08:00-11:00 | |
17:00-19:00 | ||||||
dr. Redemptus Yudadi, SpB-KBD | ||||||
dr. Santi Yuanita, Sp.B-KBD | 17:00-19:00 | 08:00-10:00 | 17:00-19:00 | 08:00-10:00 | 12:00-14:00 | |
Dokter Spesialis Bedah Plastik / Plastic & Reconstruction Surgeon | ||||||
Nama Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu |
dr. Lobredia Zarasade, Sp.BP RE(K) | 08:00-09:00 | 08:00-09:00 | 08:00-09:00 | |||
Dokter Spesialis Bedah Saraf / Neuro Surgeon | ||||||
Nama Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu |
Dr. dr. Joni Wahyuhadi, Sp.BS. | 19:00-20:30 | 19:00-20:30 | ||||
dr. Zaky Bajamal, Sp.BS | 18:00-20:00 | |||||
Dokter Spesialis Bedah Thorax / Thorarcic & Cardio Vascular Surgeon | ||||||
Nama Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu |
dr. Edwin Yosef Widjaja, M.Ked.Klin., Sp.B.T.K.V | 18:00-20:00 | 18:00-20:00 | ||||
dr. R. Dhany Prasetyanto, Sp.B-TKV | 08:00-11:00 | 08:00-11:00 | 08:00-11:00 | 08:00-11:00 | 08:00-11:00 | 08:00-11:00 |
17:00-19:00 | 17:00-19:00 | 17:00-19:00 | ||||
Dokter Spesialis Bedah Tulang / Orthopedic Surgeon | ||||||
Nama Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu |
Prof.Dr. dr. Bambang Prijambodo, Sp.OT (K), FICS, FCSRS. | 13:00-15:00 | 13:00-15:00 | ||||
DR. dr. Heri Suroto, Sp.OT, FICS | 17:00-20:00 | 17:00-20:00 | 08:00-10:00 | |||
dr. Stephanus Hendrata Darmadi, M.Kes.,Sp.OT | 07:30-11:00 | 07:30-11:00 | 07:30-11:00 | 07:30-11:00 | 07:30-11:00 | 07:30-10:00 |
16:00-18:30 | 16:00-18:30 | 16:00-18:30 | 16:00-18:30 | 16:00-18:30 | ||
dr. Glen Purnomo, Sp.OT(K) | 08:00-11:30 | 08:00-11:30 | 08:00-11:30 | 08:00-11:30 | 08:00-11:30 | 08:00-11:00 |
17:00-19:00 | 17:00-19:00 | 17:00-19:00 | 17:00-19:00 | 17:00-19:00 | ||
dr. Mouli Edward, Sp.OT(K) | 08:00-10:00 | |||||
dr. Primadenny Ariesa Airlangga, M.Si., Sp.OT (K) | 10:00-12:00 | 10:00-12:00 | ||||
Dokter Spesialis Bedah Tumor / Oncology Surgeon | ||||||
Nama Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu |
DR. dr. Eddy Herman Tanggo, Sp.B (K) Onk | 19:00-20:30 | 19:00-20:30 | 19:00-20:30 | |||
Dokter Spesialis Saluran Kemih / Urologist | ||||||
Nama Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu |
Prof. DR. dr. Soetojo, Sp.U (K) | 13:00-15:00 | 13:00-15:00 | 13:00-15:00 | 18:00-19:00 | ||
18:00-19:00 | 18:00-19:00 | |||||
dr. Dian Paramita Oktaviani Soetojo, Sp.U.,M.Ked.Klin. | 16:00-18:00 | 16:00-18:00 | ||||
dr. Fikri Rizaldi, Sp.U | 08:30-10:00 | 08:30-10:00 | 08:30-10:00 | 08:30-10:00 | 08:30-10:00 | 08:30-10:00 |
13:00-14:00 | 19:00-20:30 | 13:00-14:00 | ||||
19:00-20:30 | ||||||
dr. Rheza Yoga Loekito,Sp.U | 08:00-13:00 | 08:00-13:00 | 08:00-13:00 | 08:00-13:00 | 08:00-13:00 | |
15:00-16:30 | 15:00-16:30 | |||||
. | ||||||
Dokter Spesialis Kedokteran Fisik dan Rehabilitasi Medik | ||||||
Nama Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu |
dr. Agustin Silfi Rahayu, Sp.KFR | ||||||
dr. Hasan Wijaya, Sp.KFR | 07:30-12:00 | 07:30-12:00 | 07:30-12:00 | 07:30-12:00 | 07:30-12:00 | 07:30-11:00 |
16:00-18:30 | 16:00-18:30 | 16:00-18:30 | ||||
. | ||||||
Dokter Spesialis Akupuntur Medis / Acupunture Physician | ||||||
Nama Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu |
dr. Stella Nanyk Widijarsih, M. Med. Akp | 08:00-11:00 | 08:00-11:00 | 08:00-11:00 |
Sebelumnya:
➮ Jadwal Praktek RS RKZ bagian 1
Update Jadwal: Mei 2024.
Jadwal praktik tersebut bisa berubah sewaktu-waktu. Info lebih lanjut, silahkan hubungi Call Center atau Bagian Informasi Rawat Jalan Rumah Sakit RKZ Surabaya.